Detail Berita

“Pahlawanku Teladanku, Terus Bergerak Melanjutkan Perjuangan”
Hari Pahlawan bukan sekadar mengenang jasa para pejuang yang telah gugur, tetapi menjadi momentum bagi kita untuk meneruskan semangat juang mereka dalam kehidupan sehari-hari.
Semangat rela berkorban, pantang menyerah, dan cinta tanah air harus terus menyala dalam setiap langkah kita. ????
Satpol PP & Damkar Kabupaten Temanggung senantiasa siap menjadi garda terdepan dalam menjaga ketertiban, ketenteraman, dan keselamatan masyarakat — meneruskan semangat perjuangan para pahlawan melalui pengabdian nyata kepada bangsa dan daerah. ???????????????????